Background Cover
Anime Cover

Neru Way of the Martial Artist

Type: Manga View: 0 Rating: 7.51 Author: Ilustrator: HIRAGA Minya Status: Completed Theme: Martial Arts

Manga Neru Way of the Martial Artist yang dibuat oleh komikus bernama HIRAGA Minya ini bercerita tentang Neruma Isami, atau biasa dipanggil Neru. Kakeknya yang seorang ahli bela diri meninggalkan sebuah buku yang menjadi satu-satunya penuntun dia untuk latihan seorang diri. Naru sudah hampir menyelesaikan S.MP. dan tidak yakin soal masa depannya. Tapi semuanya berubah saat dia bertemu dengan ahli bela diri misterus Akebi Haiba. Gadis itu menuntun Neru menuju ke sebuah S.M.A. dimana para petarung terkuat telah berkumpul. Serial aksi S.M.A. Ilmu Bela Diri inipun dimulai!

Recommended

Fate/Grand Order: Epic of Remnant – Pseudo-Singularity I: Quarantined Territory of Malice, Shinjuku – Shinjuku Phantom Incident

True Hero

Koujo Denka no Kateikyoushi

Gaiaku Ane to Ketsubetsu Shimasu